Satu liter helium dapat mengikat benda seberat 1 gram. Jadi, jika kamu mempunyai balon berisi 5 liter helium, balon tersebut dapat mengangkat benda seberat 5 gram. Balon normal biasanya dapat berdiameter 30 cm. Untuk menentukan berapa liter helium yang bisa dimuat, persamaan yang digunakan adalah 4/3 x phi x r x r x r Jari - jari balon yang berdiameter 30 cm adalah 15 cm sehingga 4/3 x phi x 15 x 15 x 15 = 14,137 cm kubik = 14 liter. Jadi, balon itu dapat mengangkat sebuah benda dengan berat sekitar 14 gram dengan catatan berat balon dan tali tidak diperhitungkan. Jika kucingmu mempunyai berat 2.500 gram : 14 gram per balon = 179 balon yang seimbang dengan berat kucing. Seperti yang kamu ketahui, jawaban untuk pertanyaan di atas adalah TIDAK. Kamu masih membutuhkan 29 balon lagi untuk bisa membuat kucing itu melayang. Selain menggunakan balon - balon kecil yang sangat banyak, ka...
Komentar
Posting Komentar